Pusat Bantuan

Apa itu muatmuat?

Q: Apa itu muatmuat?

A: muatmuat adalah sebuah platform inovasi digital dalam bidang logistik yang handal, didukung oleh tim profesional dan berpengalaman selama 4 generasi. Platform ini bertujuan untuk meningkatkan efisiensi operasional bisnis melalui implementasi solusi logistik terdepan. Dengan muatmuat, para pelaku bisnis dapat menekan biaya operasional hingga 10% dan meningkatkan pendapatan melalui strategi pemasaran digital yang efisien dan inovatif.

 

Q: Apa saja aplikasi yang tersedia di muatmuat?

A: muatmuat memiliki tiga aplikasi utama:

  • muatmuat Shipper atau Buyer: Aplikasi ini buat kamu yang lagi cari kebutuhan logistik atau jasa angkut untuk muatanmu.
  • muatmuat Seller: Aplikasi ini buat kamu yang pengen ngiklanin produk atau perusahaan yang support kebutuhan logistik, seperti ban, aki, oli, kendaraan niaga, sampai tenaga kerja ahli. Cek infonya lebih lanjut di sini.
  • muatmuat Transporter: Aplikasi ini buat kamu yang pengen ngiklanin jasa angkut dan mencari lelang muatan.

 

Q: Bagaimana muatmuat dapat membantu bisnis logistik? 

A: muatmuat membantu bisnis dengan meningkatkan efisiensi operasional sehingga dapat menekan biaya operasional hingga 10%. Selain itu, platform ini menyediakan strategi pemasaran digital yang efisien dan inovatif untuk meningkatkan pendapatan bisnis logistik.

 

Q: Siapa saja yang bisa menggunakan aplikasi muatmuat? 

A: Aplikasi muatmuat dapat digunakan oleh para pemilik muatan, perusahaan logistik, dan penyedia jasa terkait logistik seperti penyedia ban, aki, oli, kendaraan niaga, tenaga kerja ahli dan lain sebagainya.

 

Q: Gimana cara akses aplikasi muatmuat? 

A: Kamu bisa unduh dan akses aplikasi muatmuat lewat Google Play Store. Cukup ketik "muatmuat" di kolom pencarian.

 

Q: Apakah muatmuat menyediakan layanan dukungan pelanggan? 

A: Ya, muatmuat menyediakan layanan dukungan pelanggan di WhatsApp yang siap bantu kamu dengan segala kebutuhan dan pertanyaan terkait penggunaan platform.

Apakah informasi ini membantu Anda?

Masih belum menemukan pertanyaan Anda? Hubungi kami agar admin kami bisa membantu menjawab pertanyaan Anda